PT Reliance Sekuritas Indonesia Tbk adalah sebuah perusahaan efek yang awalnya didirikan di Jakarta pada tanggal 22 Februari 1993 dengan nama PT Istethmar Finas Securities. Pada tanggal 13 September 1999 berubah menjadi PT Ludlow Securities dan selanjutnya berganti nama menjadi PT Reliance Securities dan bergabung ke dalam Reliance Group pada tanggal 7 Maret 2003.
Pada tanggal 13 Juli 2005 Perseroan mencatatkan sahamnya pada Bursa Efek Indonesia dengan kode saham "RELI". Pada 17 April 2017 Perseroan berganti nama menjadi PT Reliance Sekuritas Indonesia Tbk.
Contact Info
SOHO WESTPOINT
Kota Kedoya, Jl. Macan Kav 4-5
Kedoya Utara, Kebon Jeruk
DKI Jakarta 11520
EmitenNews.com -Anak usaha PT Batavia Prosperindo Internasional Tbk. (BPII) yaitu Batavia Prosperindo Pte Ltd, Singapura (BPD) telah melakukan penambahan modal dalam rangka investasi 50% pada Strait Prestine Resources Pte Ltd (SPRL) pada tanggal 31 Oktober 2023 .
EmitenNews.com -PT Humpuss Maritim Internasional Tbk (HUMI) emiten yang bergerak pada segmen transportasi energi dan jasa maritim terintegrasi berhasil mencatatkan kinerja positif sampai dengan Kuartal-III 2023.
EmitenNews.com -PT Berlian Laju Tanker Tbk (BLTA) meraih pendapatan usaha sebesar USD28,53 juta hingga periode 30 September 2023 naik dari pendapatan USD14,37 juta di periode sama tahun sebelumnya.